"Mas Wahyu benar-benar sales yang profesional. Mulai dari pertama kali bertemu hingga mobil diantar, semuanya ditangani dengan sangat baik. Saya merasa sangat dihargai sebagai pelanggan."